Kalimantan Tengah merupakan sebuah tempat dengan banyak kekayaan alam dan budaya di dalamnya. Bukan hanya dinobatkan sebagai ibukota baru di Indonesia. Disini banyak tempat di provinsi ini yang menyimpan banyak kejutan sebagai suatu hiburan bagi banyak orang. Dari berita terkini dan info kalteng terbaru, berikut surga tersembunyi di Kalimantan Tengah yang perlu kamu tau. Dan bisa anda kunjungi untuk berlibur bersama orang yang kamu sayangi.
-
Taman Nasional Bukit Raya
Destinasi wisata alam yang satu ini sangat wajib kamu kunjungi karena menyimpan keindahan dan keunikan yang sulit ditemukan di tempat lain bahkan di Pulau Jawa sekalipun. Taman Nasional Bukit Raya ini merupakan salah satu hutan lindung yang ada di palangkaraya dan berfungsi sebagai rumah hewan-hewan endemik khas Pulau Borneo/ Pulau Kalimantan. Hewan-hewan tersebut seperti orang utan, baung adung, beruk sikan seluang, dan sebagainya. Tempat ini adalah sebuah hutan lindung alamiah yang sangat indah. Di tempat ini kamu akan lebih mencintai satwa liar dan lebih dekat dengan alam.
-
Danau Tahai
Tempat surga tersembunyi selanjutnya dari berita terkini yang populer di Kalteng yaitu Danau tahai. Tempat ini memiliki ciri khas dan daya tarik. Karena dengan danau gambutnya yang cukup luas dengan warna air yang kemerahan dan dilengkapi oleh rimbunnya pepohonan dan akar rambut di sepanjang perairan. Menariknya lagi, di danau ini ada beberapa rumah terapung yang terhubung antara satu dan lainnya dengan adanya jembatan kayu. Kamu bisa berfoto dan berselfie sepuas hati kamu di Rumah Lanting ini karena tempatnya yang unik, indah, dan estetik. Dari berita terkini dan berita kalteng, danau ini merupakan tempat hits di Kalimantan Tengah.
-
Sungai Kahayan
Berita Kalteng tentang wisata unik selanjutnya yaitu Sungai Kahayan. Sungai yang termasuk sungai terpanjang di Kalimantan ini sangat luas dan membelah kota Palangkaraya. Keindahan sungai ini sangat alami dan natural. Kamu bisa menelusuri Sungai Kahayan dan bisa menikmati keindahan alam yang disuguhkan karena masih sangat asri dan terpelihara. Di sini kamu juga bisa melihat kehidupan asli suku Dayak sebagai suku asli pulau borneo karena biasanya mereka menghuni Kawasan pinggiran Sungai Kahayan tersebut. Karena surga tersembunyi inilah banyak traveller yang ingin berkunjung ke sungai ini.
Itulah beberapa surga tersembunyi di Kalimantan Tengah yang sudah cukup terkenal di berita terkini kalteng maupun berita kalteng sendiri. kamu bisa mengunjungi tempat ini karena keindahan dan pesonanya sangat menarik bagi para traveller bahkan wisatawan dari luar negeri. Nah, menarik banget kan ketiga tempat itu, jangan lupa sempatkan untuk berkunjung ya jika kalian berwisata ke darah Kalimantan Tengah.
Discussion about this post