Kalteng Today
  • Berita
  • Eksekutif & Legislatif
    • Legislatif
      • DPRD Kalteng
      • DPRD Barito Selatan
      • DPRD Barito Timur
      • DPRD Barito Utara
      • DPRD Gunung Mas
      • DPRD Kapuas
      • DPRD Katingan
      • DPRD Kotawaringin Barat
      • DPRD Kotawaringin Timur
      • DPRD Lamandau
      • DPRD Murung Raya
      • DPRD Palangka Raya
      • DPRD Pulang Pisau
      • DPRD Seruyan
      • DPRD Sukamara
    • Eksekutif
      • Pemprov Kalimantan Tengah
      • Pemkab Barito Selatan
      • Pemkab Barito Timur
      • Pemkab Barito Utara
      • Pemkab Gunung Mas
      • Pemkab Kapuas
      • Pemkab Katingan
      • Pemkab Kotawaringin Barat
      • Pemkab Kotawaringin Timur
      • Pemkab Lamandau
      • Pemkab Murung Raya
      • Pemkab Pulang Pisau
      • Pemkab Seruyan
      • Pemkab Sukamara
      • Pemko Palangka Raya
  • Hiburan
  • Gaya Hidup
  • Tips Trik
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Nasional
  • Cek Fakta
No Result
View All Result
  • Berita
  • Eksekutif & Legislatif
    • Legislatif
      • DPRD Kalteng
      • DPRD Barito Selatan
      • DPRD Barito Timur
      • DPRD Barito Utara
      • DPRD Gunung Mas
      • DPRD Kapuas
      • DPRD Katingan
      • DPRD Kotawaringin Barat
      • DPRD Kotawaringin Timur
      • DPRD Lamandau
      • DPRD Murung Raya
      • DPRD Palangka Raya
      • DPRD Pulang Pisau
      • DPRD Seruyan
      • DPRD Sukamara
    • Eksekutif
      • Pemprov Kalimantan Tengah
      • Pemkab Barito Selatan
      • Pemkab Barito Timur
      • Pemkab Barito Utara
      • Pemkab Gunung Mas
      • Pemkab Kapuas
      • Pemkab Katingan
      • Pemkab Kotawaringin Barat
      • Pemkab Kotawaringin Timur
      • Pemkab Lamandau
      • Pemkab Murung Raya
      • Pemkab Pulang Pisau
      • Pemkab Seruyan
      • Pemkab Sukamara
      • Pemko Palangka Raya
  • Hiburan
  • Gaya Hidup
  • Tips Trik
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Nasional
  • Cek Fakta
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Kalteng Today
Home Berita

Sekda Kotim Telah Ikuti Proses Pemeriksaan Sebagai Saksi Sudah Beberapa Kali

by Mulia Gumi
04/06/2024
A A
Sekda Kotim Telah Ikuti Proses Pemeriksaan Sebagai Saksi Sudah Beberapa Kali

Sekda Kotim, Fajrurrahman. (Mulia Gumi)

Kaltengtoday.com, Palangka Raya – Sekretaris Daerah Kabupaten Kotawaringin Timur (Sekda Kotim) Fajrurrahman mengakui telah diperiksa penyidik Kejaksaan Tinggi Kejati Kalimantan Tengah (Kalteng) beberapa kali.

Pemeriksaan tersebut menurutnya berkaitan dengan kasus dugaan korupsi dana hibah di Komite Olah Raga Nasional Indonesia (KONI) Kotim tahun anggaran 2021 hingga 2023.

Fajrurahman menyampaikan hal tersebut saat diwawancarai awak media usai menjalani pemeriksaan sebagai saksi di Kejati Kalteng, Selasa (4/6).

Baca Juga :  Kejati Kalteng Tetapkan 2 Tersangka Dugaan Tindak Pidana Korupsi di KONI Kotim

“Ini bukan pemeriksaan pertama kali, ini tidak yang pertama lah,” ungkap Fajrurrahman.

Di pemeriksaan kali ini, ia diperiksa penyidik selama tiga jam. Selain dirinya, ia mengungkapkan terdapat cukup banyak pengurus cabang olahraga (Cabor) yang menjadi stafnya di Pemkab yang dimintai keterangan terkait kasus dugaan korupsi dana hibah KONI Kotim.

“Ada beberapa Cabor itu dipegang oleh teman-teman yang berprofesi sebagai ASN. Jadi bukan sebagai ASN yang diperiksa tetapi sebagai penanggung jawab cabang olahraga,” ucapnya.

Terkait kasus korupsi yang KONI Kotim, Fajrurahman mengaku mengikuti setiap proses pemeriksaan secara koperatif kepada proses hukum yang sedang berlangsung.

“Kita koperatif kepada proses hukum,” katanya singkat.

Baca Juga : Ketum KONI Kalteng Dukung Penuh UCI MTB Eliminator World Cup 2024

Saat ditanya lebih lanjut terkait penggunaan dana hibah KONI Kotim, Fajrurahman menegaskan tidak mengetahui penggunaan dana hibah yang ada di KONI tersebut.

“Kalau penggunaan itu Koni yang mengetahui ya menerima hibah bukan kami,” tukasnya.

Dalam kasus ini, penyidik Kejati Kalteng telah menetapkan dua tersangka atas kasus dugaan korupsi dana hibah KONI Kotim. Dan, Kedua tersangka yang ditetapkan tersangka tersebut yakni Ketua KONI AU dan bendahara BP pada Jumat 31 Mei 2024 lalu.

Diketahui Ketua KONI Kotim AU dan Bendahara KONI BP resmi menjadi tersangka atas dugaan kasus korupsi dana hibah KONI tahun anggaran 2021-2023.

Baca Juga :  Kinerja Masing-Masing Bidang Terus di Fokuskan Ketua KONI Kalteng

Dimana KONI Kotim pada tahun 2021 menerima dana hibah dari APBD Kotim senilai Rp 3.264.278.165,00, kemudian tahun 2022 senilai Rp 8.748.750.000,00, dan tahun 2023 senilai Rp.18.228.000.000,00.

Dan, total dana hibah selama kurun waktu 2021 hingga 2023 yang dikelola KONI Kotim berjumlah Rp. 30.241.028.165,- (tiga puluh miliar dua ratus empat puluh satu juta delapan puluh delapan ribu seratus enam puluh lima rupiah.

Keduanya disangkakan dengan Pasal 2 Ayat (1) jo Pasal 3 jo Pasal 9 Jo Pasal 18 Undang-Undang RI Nomor 20 Tahun 2001 tentang Perubahan atas Undang-Undang RI Nomor 31 Tahun 1999 Tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi Jo Pasal 55 Ayat (1) Ke-1 KUHP. [Red]

Tags: APBDKONIKota Palangka RayaTipikor
Share2Tweet1Send

Baca Juga

Ekonomi Kalteng dari Besaran PDRB Capai di Triwulan I-2025 Capai Rp58,0 Triliun

Ekonomi Kalteng dari Besaran PDRB Capai di Triwulan I-2025 Capai Rp58,0 Triliun

12/06/2025

...

Jumlah Penumpang Angkutan Udara di Kalteng Pada April 2025 Meningkat Hingga 26,89 Persen

Jumlah Penumpang Angkutan Udara di Kalteng Pada April 2025 Meningkat Hingga 26,89 Persen

12/06/2025

...

DPRD Terima Naskah Raperda RPJMD Kalteng Tahun 2025-2029

DPRD Terima Naskah Raperda RPJMD Kalteng Tahun 2025-2029

12/06/2025

...

Diskominfosantik Kalteng Laksanakan Bimtek PPID dan Pengelolaan SP4N-LAPOR Tahun 2025

Diskominfosantik Kalteng Laksanakan Bimtek PPID dan Pengelolaan SP4N-LAPOR Tahun 2025

12/06/2025

...

Pastikan Kualitas SDM ASN di Kalteng, Edy Pratowo Tinjau Kantor BPSDM Kalteng

Pastikan Kualitas SDM ASN di Kalteng, Edy Pratowo Tinjau Kantor BPSDM Kalteng

12/06/2025

...

Discussion about this post

ARTIKEL TERBARU

Ekonomi Kalteng dari Besaran PDRB Capai di Triwulan I-2025 Capai Rp58,0 Triliun
Berita

Ekonomi Kalteng dari Besaran PDRB Capai di Triwulan I-2025 Capai Rp58,0 Triliun

12/06/2025
Jumlah Penumpang Angkutan Udara di Kalteng Pada April 2025 Meningkat Hingga 26,89 Persen
Berita

Jumlah Penumpang Angkutan Udara di Kalteng Pada April 2025 Meningkat Hingga 26,89 Persen

12/06/2025
DPRD Terima Naskah Raperda RPJMD Kalteng Tahun 2025-2029
Berita

DPRD Terima Naskah Raperda RPJMD Kalteng Tahun 2025-2029

12/06/2025
Diskominfosantik Kalteng Laksanakan Bimtek PPID dan Pengelolaan SP4N-LAPOR Tahun 2025
Berita

Diskominfosantik Kalteng Laksanakan Bimtek PPID dan Pengelolaan SP4N-LAPOR Tahun 2025

12/06/2025
Pastikan Kualitas SDM ASN di Kalteng, Edy Pratowo Tinjau Kantor BPSDM Kalteng
Berita

Pastikan Kualitas SDM ASN di Kalteng, Edy Pratowo Tinjau Kantor BPSDM Kalteng

12/06/2025
Bila Terjadi Penahanan Ijazah, Komisi III DPRD Kalteng Siap Ambil Sikap
Berita

Bila Terjadi Penahanan Ijazah, Komisi III DPRD Kalteng Siap Ambil Sikap

12/06/2025

Kalteng Today

Ikuti Kami di Media Sosial

TrustWorthy News

Rubrik

  • Berita
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Nasional
  • Eksekutif
  • Legislatif
  • Hiburan
  • Gaya Hidup
  • Tips Trik

Download Aplikasi

Rubrik

  • Berita
  • Ekonomi
  • Nasional
  • Olahraga
  • Eksekutif
  • Legislatif
  • Gaya Hidup
  • Hiburan
  • Tips Trik

Download Aplikasi

© Hak cipta 2022 Kaltengtoday.com | Hak cipta dilindungi hukum.

  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan

No Result
View All Result
  • Berita
  • Eksekutif & Legislatif
    • Legislatif
      • DPRD Kalteng
      • DPRD Barito Selatan
      • DPRD Barito Timur
      • DPRD Barito Utara
      • DPRD Gunung Mas
      • DPRD Kapuas
      • DPRD Katingan
      • DPRD Kotawaringin Barat
      • DPRD Kotawaringin Timur
      • DPRD Lamandau
      • DPRD Murung Raya
      • DPRD Palangka Raya
      • DPRD Pulang Pisau
      • DPRD Seruyan
      • DPRD Sukamara
    • Eksekutif
      • Pemprov Kalimantan Tengah
      • Pemkab Barito Selatan
      • Pemkab Barito Timur
      • Pemkab Barito Utara
      • Pemkab Gunung Mas
      • Pemkab Kapuas
      • Pemkab Katingan
      • Pemkab Kotawaringin Barat
      • Pemkab Kotawaringin Timur
      • Pemkab Lamandau
      • Pemkab Murung Raya
      • Pemkab Pulang Pisau
      • Pemkab Seruyan
      • Pemkab Sukamara
      • Pemko Palangka Raya
  • Hiburan
  • Gaya Hidup
  • Tips Trik
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Nasional
  • Cek Fakta

© Hak cipta 2021 Kaltengtoday.com | Hak cipta dilindungi hukum.