Kalteng Today
  • Berita
  • Eksekutif & Legislatif
    • Legislatif
      • DPRD Kalteng
      • DPRD Barito Selatan
      • DPRD Barito Timur
      • DPRD Barito Utara
      • DPRD Gunung Mas
      • DPRD Kapuas
      • DPRD Katingan
      • DPRD Kotawaringin Barat
      • DPRD Kotawaringin Timur
      • DPRD Lamandau
      • DPRD Murung Raya
      • DPRD Palangka Raya
      • DPRD Pulang Pisau
      • DPRD Seruyan
      • DPRD Sukamara
    • Eksekutif
      • Pemprov Kalimantan Tengah
      • Pemkab Barito Selatan
      • Pemkab Barito Timur
      • Pemkab Barito Utara
      • Pemkab Gunung Mas
      • Pemkab Kapuas
      • Pemkab Katingan
      • Pemkab Kotawaringin Barat
      • Pemkab Kotawaringin Timur
      • Pemkab Lamandau
      • Pemkab Murung Raya
      • Pemkab Pulang Pisau
      • Pemkab Seruyan
      • Pemkab Sukamara
      • Pemko Palangka Raya
  • Hiburan
  • Gaya Hidup
  • Tips Trik
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Nasional
No Result
View All Result
  • Berita
  • Eksekutif & Legislatif
    • Legislatif
      • DPRD Kalteng
      • DPRD Barito Selatan
      • DPRD Barito Timur
      • DPRD Barito Utara
      • DPRD Gunung Mas
      • DPRD Kapuas
      • DPRD Katingan
      • DPRD Kotawaringin Barat
      • DPRD Kotawaringin Timur
      • DPRD Lamandau
      • DPRD Murung Raya
      • DPRD Palangka Raya
      • DPRD Pulang Pisau
      • DPRD Seruyan
      • DPRD Sukamara
    • Eksekutif
      • Pemprov Kalimantan Tengah
      • Pemkab Barito Selatan
      • Pemkab Barito Timur
      • Pemkab Barito Utara
      • Pemkab Gunung Mas
      • Pemkab Kapuas
      • Pemkab Katingan
      • Pemkab Kotawaringin Barat
      • Pemkab Kotawaringin Timur
      • Pemkab Lamandau
      • Pemkab Murung Raya
      • Pemkab Pulang Pisau
      • Pemkab Seruyan
      • Pemkab Sukamara
      • Pemko Palangka Raya
  • Hiburan
  • Gaya Hidup
  • Tips Trik
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Nasional
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Kalteng Today
Home Hiburan

Mengenal Film Animasi Spirited Away dari Studio Ghibli yang diadaptasi ke Drama Teater

Redaksi
03/03/2021
A A
Mengenal Film Animasi Spirited Away dari Studio Ghibli yang diadaptasi ke Drama Teater

Pic by amazon.com

Kalteng Today – Entertainment, – Dijadwalkan tayang perdana di Teater Kekaisaran Tokyo pada Februari 2022, film animasi Spirited Away akan diadaptasi ke dunia panggung. Adaptasi Spirited Away yang berjudul asli Sen to Chihiro no Kamikakushi, akan ditulis dan disutradarai oleh sutradara Inggris pemenang penghargaan Tony Award, John Caird yang telah diakui untuk produksinya dalam Les Miserables dan Nicholas Nickleby.

Spirited Away yang disutradarai oleh salah satu pendiri Studio Ghibli, Hayao Miyazaki ditayangkan pertama kalinya pada tahun 2001 dan memenangkan beberapa penghargaan internasional, salah satunya adalah penghargaan Oscar. Mendapat banyak sambutan hangat sebagai box office dunia, menjadikan Spirited Away film terlaris di Jepang selama 19 tahun hingga saat ini.

Bercerita mengenai perjalanan dari seorang anak perempuan berusia 10 tahun, bernama Chihiro yang pindah ke tempat baru bersama dengan orangtuanya. Namun pada hari kepindahan, mereka menemukan sebuah taman hiburan yang terlihat sudah lama ditinggalkan dan orangtuanya malah berubah menjadi babi raksasa. Sementara Chihiro bertemu dengan Haku yang misterius. Rupanya, taman hiburan terbengkalai tersebut merupakan tempat peristirahatan dari para makhluk gaib setelah meninggalkan dunia. Mencoba menemukan cara untuk dapat membebaskan dirinya dan orangtuanya, Chihiro akan dibantu oleh pekerja pemandian serta roh lainnya, termasuk Haku dan No Face.

Baru saja merayakan hari jadinya yang ke-20, Spirited Away menjadi salah satu dari banyaknya karya klasik buatan Studio Ghibli yang memiliki banyak detail serta simbolisme dalam film yang mungkin terlewatkan. Berikut beberapa diantaranya:

Pic by m.media-amazon.com
  1. Tokoh inspirasi dari karakter Chihiro.

Faktanya, Miyazaki terinspirasi untuk menciptakan karakter Chihiro setelah bertemu dengan anak perempuan dari salah satu temannya. Selain itu, dalam sebuah wawancara ia menginginkan adanya film yang dapat mewakili para anak perempuan terutama pada usia 10 tahun, dengan maksud untuk menguatkan mereka dari segala masalah yang mungkin mereka hadapi di usia dini tersebut.

  1. Alasan di balik orangtua Chihiro berubah menjadi babi.

Orangtua Chihiro berubah menjadi babi setelah memakan makanan yang disajikan untuk para roh, yang diasumsikan oleh para penggemar sebagai bentuk balasan dari keserakahan. Sementara maksud dari Miyazaki adalah metafora yang berhubungan dengan sedikit sejarah pada ekonomi Jepang pada tahun 1980-an.

  1. Tokoh inspirasi dari karakter Boh.

Boh adalah anak laki-laki dari Yubaba, seorang penyihir tua. Boh dibuat berdasarkan pahlawan rakyat Jepang yang bernama Kintaro. Boh digambarkan seperti Kintaro yang memiliki kekuatan besar untuk dapat melawan monster dan beruang. Namun sayangnya, para penggemar tidak bisa melihat Boh memamerkan kekuatannya di sebagian besar film.

Baca Juga : Cruella, Film Live-Action Terbaru Disney yang akan segera Rilis

  1. Tokoh inspirasi dari karakter penyihir Yubaba.

Miyazaki dikenal biasa mengambil inspirasi dari banyak budaya berbeda dalam membangun karakter-karakter ceritanya. Termasuk penyihir Yubaba yang merupakan tokoh antagonis dalam Spirited Away, memiliki kemiripan dengan seorang penyihir dari cerita rakyat asal Rusia bernama Baba Yaga. Baba Yaga adalah seorang kanibal yang memakan orang-orang yang gagal menyelesaikan tugas darinya.

  1. Makan untuk adegan sesungguhnya.

Untuk mendapatkan suara yang sesungguhnya dari Ibu Chihiro ketika sedang berbicara sembari makan, Miyazaki meminta aktris Yasuko Sawagachi berbicara dialog dalam bahasa Jepang tersebut sambil memakan ayam goreng. Sedangkan Lauren Holly, aktris Amerika yang memerankan Ibu Chihiro melakukannya sambil mengunyah apel.

Selain kelima detail dan simbolisme di atas, diduga masih ada beberapa lainnya yang menjadi bahan pembicaraan dari para penggemar Spirited Away. Apakah dari banyaknya fakta tersembunyi tersebut, ada yang sudah kalian ketahui sebelumnya? [Red]

Tags: FilmMovie
Share4Tweet2Send

Baca Juga

Wow! Grup Kasidah Nasida Ria asal Semarang Tampil Memukau di Jerman

Wow! Grup Kasidah Nasida Ria asal Semarang Tampil Memukau di Jerman

26/06/2022

...

Squid Game Season 2 Rilis Teaser, Lebih Sadis dan Hadirkan Kekasih Boneka Maut

Squid Game Season 2 Rilis Teaser, Lebih Sadis dan Hadirkan Kekasih Boneka Maut

19/06/2022

...

Keren! Film Satria Dewa : Gatotkaca Akan Tayang di Malaysia, Amerika Utara dan Kanada

Keren! Film Satria Dewa : Gatotkaca Akan Tayang di Malaysia, Amerika Utara dan Kanada

13/06/2022

...

Brand Asli Indonesia yang Sering Dikira Produk Luar Negeri, Sudah Tahu?

Brand Asli Indonesia yang Sering Dikira Produk Luar Negeri, Sudah Tahu?

13/06/2022

...

Coming Soon! Ini Deretan Film dan Serial Netflix yang Akan Tayang Juni 2022

Coming Soon! Ini Deretan Film dan Serial Netflix yang Akan Tayang Juni 2022

06/06/2022

...

Discussion about this post

TERPOPULER

Pentingnya Isu Kesehatan Mental ASN $ebagai Awal Wujud Bela Negara

Pentingnya Isu Kesehatan Mental ASN Sebagai Awal Wujud Bela Negara

02/07/2022
Download Video YouTube

6 Cara Download Video YouTube, Gak Pake Ribet Install Aplikasi!

03/08/2021
7 Café Unik dan Paling Hits di Palangkaraya

7 Café Unik dan Paling Hits di Palangkaraya

12/10/2021
Anggota DPRD Bartim Ini Gugat Peranan Adat Yang Seolah Dikesampingkan

Anggota DPRD Bartim Ini Gugat Peranan Adat Yang Seolah Dikesampingkan

02/07/2022
7 Film Bertahan Hidup Terbaik Yang Sukses Bikin Jantungan

7 Film Bertahan Hidup Terbaik Yang Sukses Bikin Jantungan

28/08/2021
Kalteng Today

Ikuti Kami di Media Sosial

Rubrik

  • Berita
  • Ekonomi
  • Olahraga
  • Nasional
  • Eksekutif
  • Legislatif
  • Hiburan
  • Gaya Hidup
  • Tips Trik

Download Aplikasi

Rubrik

  • Berita
  • Ekonomi
  • Nasional
  • Olahraga
  • Eksekutif
  • Legislatif
  • Gaya Hidup
  • Hiburan
  • Tips Trik

Download Aplikasi

© Hak cipta 2021 Kaltengtoday.com | Hak cipta dilindungi hukum.

  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Info Iklan
No Result
View All Result
  • Berita
  • Eksekutif & Legislatif
    • Legislatif
      • DPRD Kalteng
      • DPRD Barito Selatan
      • DPRD Barito Timur
      • DPRD Barito Utara
      • DPRD Gunung Mas
      • DPRD Kapuas
      • DPRD Katingan
      • DPRD Kotawaringin Barat
      • DPRD Kotawaringin Timur
      • DPRD Lamandau
      • DPRD Murung Raya
      • DPRD Palangka Raya
      • DPRD Pulang Pisau
      • DPRD Seruyan
      • DPRD Sukamara
    • Eksekutif
      • Pemprov Kalimantan Tengah
      • Pemkab Barito Selatan
      • Pemkab Barito Timur
      • Pemkab Barito Utara
      • Pemkab Gunung Mas
      • Pemkab Kapuas
      • Pemkab Katingan
      • Pemkab Kotawaringin Barat
      • Pemkab Kotawaringin Timur
      • Pemkab Lamandau
      • Pemkab Murung Raya
      • Pemkab Pulang Pisau
      • Pemkab Seruyan
      • Pemkab Sukamara
      • Pemko Palangka Raya
  • Hiburan
  • Gaya Hidup
  • Tips Trik
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Nasional

© Hak cipta 2021 Kaltengtoday.com | Hak cipta dilindungi hukum.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist